Salah satu jenis buah yang dapat memberikan manfaat luar biasa bagi kesehatan adalah buah apel. Bahkan manfaat yang dimilikinya pun dapat Anda rasakan dari segi perawatan kulit dan juga kecantikan. Hal ini tentunya tidak lepas dari beragam kandungan zat berkhasiat yang dimilikinya, seperti halnya vitamin A, C, B kompleks dan mineral.

Dalam kehadirannya buah apel juga dikenal sebagai bahan alami yang dapat membantu Anda dalam berbagai hal. Dimulai dari menjaga kekebalan tubuh, detoksifikasi hati, menurunkan atau menjaga berat badan dalam porsi ideal dan lainnya.

Sementara itu, jika dilihat dari segi kesehatan dan kecantikan kulit. Buah apel juga menghadirkan banyak manfaat untuk Anda. Ingin tahu apa saja? Ini dia penjelasannya :

1. Memperbaiki kulit

Jika sebelumnya orang berpikir bahwa mengkonsumsi buah apel hanya dapat mencerahkan kulit saja. Faktanya buah apel justru dapat memberikan perlindungan lebih. Hal ini terbukti dari kandungan nutrisi yang dapat bekerja secara efektif dalam menyingkirkan patogen serta minyak berlebih.

Tidak hanya itu, Anda yang memanfaatkan jus apel sebagai masker juga dapat membantu merawat kulit dengan mudah. Dalam hal ini kulit aAnda akan terlihat jauh lebih kencang, cerah dan juga memiliki keseimbangan pH yang baik.

 

2. Dapat digunakan sebagai toner alami

Apel hadir dengan kandungan nutrisi yang luar biasa. Karena itulah, ia juga dapat Anda gunakan sebagai toner. Manfaatnya akan terasa dengan mudah karena perubahan pada kulit yang menjadi lebih kencang.

Dengan menjadikan buah apel sebagai toner, kulit Anda pun akan jauh lebih sehat. Hal ini terjadi karena meningkatnya sirkulasi darah, sehingga kulit terlihat jauh lebih baik. Untuk menjadikan buah apel sebagai toner, Anda dapat menjadikannya bubur atau bahkan memeras kandungan air yang ada di dalamnya.

 

3. Kurangi lingkar mata hitam dan bengkak

Jika Anda seringkali bermasalah dengan tampilan wajah. Seperti halnya masalah mata panda atau bahkan mata yang membengkak. Kini masalah tersebut dapat diatasi dengan mudah melalui penggunaan buah apel.

Dalam hal ini, Anda dapat mengiris buah apel secara langsung dan kemudian menempelkannya di area mata yang menghitam atau membengkak. Setelah itu diamkan selama 20 menit dan masalah lingkar hitam atau mata yang membengkak pun akan berkurang dengan sendirinya.

 

4. Menjaga kulit agar tetap lentur

Manfaat selanjutnya dari buah apel itu berkaitan dengan kulit wajah yang kering. Buah apel hadir dengan sifat yang dapat melembabkan kulit. Cara penggunaannya dapat dilakukan dengan menggosokkan irisan buah apel pada bagian kulit wajah yang kering.

Jika kulit Anda sangat kering, Anda dapat menggunakan lebih banyak irisan dari buah apel. Selain itu, Anda juga juga dapat meletakkan irisan tersebut pada bagian kulit wajah hingga ia mengering dengan sendirinya.

Cairan dari buah apel dapat meresap melalui pori-pori kulit. Dengan demikian, ia pun dapat membantu Anda dalam menyeimbangkan kadar pH dan juga mengurangi minyak wajah dengan mudah.

Dapatkan manfaat buah apel melalui Moment Neoglucogen

Untuk Anda yang ingin mendapatkan beragam manfaat dari buah apel di bagian atas tadi. Tentunya ada cara mudah yang bisa Anda lakukan dengan segera. Cara tersebut adalah mengkonsumsi Moment Neolucogen sebagai nutrisi tambahan untuk menjaga kesehatan tubuh dan kulit.

Sebagai nutrisi tambahan yang banyak direkomendasikan, penggunaan Neoglucogen tidak hanya memberikan manfaat dari ekstrak buah apel saja. Hal ini berkaitan dengan kandungan berkhasiat lainnya yang juga dihadirkan oleh Neglucogen. Sehingga, manfaatnya pun dapat dirasakan dengan lebih maksimal.